SURABAYA - Babinsa Kel. Kedung Baruk Koramil 0831/05 Rungkut melaksanakan kegiatan Tasyakuran Khotimin Al - Qur'an 30 Juz nin Nadhor dan Juz 30 Bil Ghoib di TPQ Al - Khoiriyah. Minggu (13/11/22)
Kegiatan dalam rangka memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW bertempat di. Raya Kedung Asem No. 24 RT. 01 RW. 01 Kel. Kedung Baruk Kec. Rungkut.
Baca juga:
Pengamanan Kegiatan Ibadah Umat Nasrani
|
Khotimin Al Qur’an merupakan hal yang paling penting bagi anak-anak. Dan dihimbau kepada orang tua untuk terus mengajari anak-anak dengan ilmu pengetahuan yang bermanfaat, Sebagaimana yang di ajarkan Rusulullah SAW sebagai bekal masa depan, ” ungkap Sertu Sholichin.
Sertu Solichin menambahkan, bahwa Al - Qur'an akan membawa berkah bagi siapapun yang membacanya. Dan itu harus diyakini oleh para santri.