Yakinkan Aman Babinsa Koramil 06 Kenjeran Pantau Tempat Wisata TMP dan Jembatan Suroboyo

    Yakinkan Aman Babinsa Koramil 06 Kenjeran Pantau Tempat Wisata TMP dan Jembatan Suroboyo

    SURABAYA - Guna memastikan kenyamanan dan keamanan untuk berwisata, Babinsa Koramil 0831/06 Kenjeran Serda Ujang bersama Tiga Pilar melaksanakan pemantauan dan pengamanan serta pengawasan masyarakat yang sedang berekreasi ditempat hiburan TMP dan jembatan Suroboyo Kec. Bulak. Minggu (08/01/23)

    Dalam pelaksanaan kegiatan Babinsa bersinergi dengan Tiga Pilar Kec. Bulak menghimbau untuk berhati hati angin bertiup kencang serta hujan lebat dan bagi warga yang bermain di tepi pantai apabila ombak besar agar segera menjauh dan himbaun kamtibmas, " ungkap Serda Ujang.

    Dengan himbauan diharapkan warga masyarakat lebih waspada dan berhati - hati selama melaksanakan rekreasi bersama keluarga, " tandasnya.

    surabaya
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Cegah Banjir Babinsa Koramil 04 Sukolilo...

    Artikel Berikutnya

    Buka Seminar Internasional LP Ma'arif, Rektor...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Heboh Gelar Doktor Honoris Causa dari Perguruan Tinggi Ilegal, Hendri Kampai: Prestise atau Prestasi Palsu?
    BKKBN Jawa Timur Pertahankan Sertifikat ISO Sistem Manajemen Anti Penyuapan